Tentang Kami

Visi

Menjadikan anak yang beriman, berkarakter, aktif, krearif, mandiri, serta bertumbuh dalam kasih Tuhan.

Misi

  1. Anak yang mengasihi Tuhan
  2. Anak yang mengasihi bangsa
  3. Anak yang mempunyai cita-cita
  4. Anak didik dibimbing menjadi pribadi yang tidak hanya pandai dalampengetahuan, tetapi juga menjadi anak yang baik, penuh kasih, percaya diri, serta bertanggung jawab.
  5. Guru yang mencintai Tuhan, seperti Tuhan yang mencintai mereka dan melayani dengan hati yang bertanggung jawab, dan berdedikasi tinggi padaprofesinya, dengan mengikuti ilmu pengetahuan, perkembangan pengajaran, memberi teladan serta komukatif